Sebelumnya saya pernah memposting mengenai cara membuat marquee atau teks berjalan untuk menghemat ruangan. Sebenarnya masih ada cara lain untuk melakukannya yaitu dengan cara membuat kotak Scrollbar.
Kotak ini bisa di scroll kekanan dan kebawah untuk menemukan teks lain yang tersembunyi sehingga bisa menghemat ruangan pada blog kita.
Untuk membuat kotak ini caranya sangat mudah:
1. Buka Blogger. Klik menu Design -> Page Elements
2. Klik Add a Gadget lalu klik HTML/Javascript
3. Masukkan kode yang dibawah ini:
<div style="overflow:auto; padding:5px; width:80px; height:80px; background-color: rgb(255, 255, 255); border:1px solid #ccc;">Tambahkan teks atau kode script disini</div>Jika Anda ingin menambahkan teks kedalam kotak scrollbar maka ganti tulisan yang dicetak tebal dengan teks yang ingin Anda tampilkan.
Sebagai contoh, saya memasukkan:
<div style="overflow:auto; padding:5px; width:80px; height:80px; background-color: rgb(255, 255, 255); border:1px solid #ccc;">Kotak scrollbar adalah sebuah kotak yang bisa digulung kekanan atau kebawah sehingga bisa menghemat ruangan pada blog</div>Maka hasilnya akan seperti ini:
Kotak scrollbar adalah sebuah kotak yang bisa digulung kekanan atau kebawah sehingga bisa menghemat ruangan pada blog
Jika Anda ingin menambahan gambar kedalam kotak scrollbar maka ganti tulisan yang dicetak tebal diatas dengan <img src="alamat url gambar Anda" />
Catatan:
Ganti teks biru yang dicetak tebal dengan alamat alamat gambar anda contoh http://lh4.ggpht.com/_15FopxVONSo/SSlTogZcU-I/AAAAAAAAA18/EqRgvye_cNU/herman%20blog%20headline%20v6.gif
Sebagai contoh saya memasukkan:
<div style="border: 1px solid rgb(204, 204, 204); padding: 5px; overflow: auto; width: 300px; height: 80px; background-color: rgb(255, 255, 255);"><img src="http://lh4.ggpht.com/_15FopxVONSo/SSlTogZcU-I/AAAAAAAAA18/EqRgvye_cNU/s400/herman%20blog%20headline%20v6.gif" /></div>
4. Kalau sudah. Klik Save lalu klik View Blog untuk melihat hasil tampilannya
**Atau anda pasang scrif seperti ini
<div style="overflow:auto;width:100px;height:80px;padding:10px;border:1px solid #eee">
<a href="http://bloggerasmuri..blogspot.com">Tes 1</a>
<br />
<a href="http://bloggerasmuri..blogspot.com">Tes 2</a>
<br />
<a href="http://bloggerasmuri..blogspot.com">Tes 3</a>
<br />
<a href="http://bloggerasmuri..blogspot.com">Tes 4</a>
<br />
<a href="http://bloggerasmuri..blogspot.com">Tes 5</a>
<br />
</div>
Maka Hasilnya Akan Seperti ini
Note:
* Untuk Url warna Merah Muda di isi Link Blog anda
* Untuk tek 1 dan seteruzzznya...di isi dengan judul artikel bolg
Selamat Mencoba..!!
terimakasih banyak om.... sangat bermanfaat!
ReplyDeleteterimakasih telah berkunjung di blog sederhana ini..teruskan activitas ngeblognya...maju teruzzzz.
Delete@ Mitasen Semoga bermanfaat untuk agan..Thanks atas Kunjungannya..
ReplyDeletekeren gan, thanks
ReplyDeletekunjungi juga arie-apthanta.blogspot.com
@ Arie Apthanta Thanks atas kunjungannya ke lapak ane
DeleteMudah2an saya segera berkunjung balik ke blog anda..tunggu aja.